MTV: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Joe mblo (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tiktomoro (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
{{Infobox_TV_channel|
name=MTV (Music Television)|
logofile=MTV Logo 2010.pngsvg|
logoalt=Logo MTV masa kini|
logosize=150px|
Baris 16:
sat chan 2=Channel 160|
|}}
'''MTV''' (sebelumnya merupakan singkatan dari '''Music Television)''' adalah [[stasiun televisi]] [[Amerika Serikat]] yang yang dimiliki oleh Viacom Media Networks Music & Logo Group, sebuah unit dari divisi [[Viacom Media Networks]] dari [[Viacom]]. Saluran itu sendiri berkantor pusat di [[New York]], dan merupakan anak perusahaan dari Viacom Inc. Diluncurkan pada tanggal 1 Agustus 1981,<ref>{{cite web|url=http://80music.about.com/od/80sbackgroundcultu2/p/mtvprofile.htm|title=80Music.about.com|publisher=80Music.about.com|date=August 1, 1981|accessdate=2010-08-07}}</ref> tujuan awal saluran ini adalah untuk memutar video musik dipandu oleh pembawa acara yang dikenal sebagai "video jockeys", atau VJ.<ref>{{Cite news|url=http://www.cnn.com/SHOWBIZ/Music/9807/31/encore.mtv/index.html|title=CNN&nbsp;– MTV changed the music industry on August 1, 1981&nbsp;– July 31, 1998|accessdate=2010-05-13}}</ref> Pada tahun-tahun awal, sasaran utama MTV adalah orang dewasa muda, tapi hari ini, pemrograman utama MTV ditargetkan pada remaja.
'''MTV''' atau '''Music Television''' adalah [[stasiun televisi]] [[Amerika Serikat]] yang berspesialisasi untuk memutar acara-acara yang berhubungan dengan [[musik]]. MTV juga telah mendirikan cabang-cabang di berbagai negara dan daerah di dunia, seperti [[MTV Indonesia]], MTV India, MTV Jerman dan lain-lain. MTV juga memiliki stasiun televisi kabel [[VH1]]
 
MTV telah melahirkan berbagai saluran saudara di Amerika Serikat dan saluran afiliasinya di berbagai negara, salah satunya [[MTV Indonesia]]. Beberapa di antaranya sudah mandiri. MTV juga memiliki stasiun televisi kabel [[VH1]]. Pengaruh MTV pada penonton, termasuk isu-isu yang berkaitan dengan sensor dan aktivisme sosial, telah menjadi subyek perdebatan selama bertahun-tahun.
 
== MTV di luar Amerika Serikat ==
[[Berkas:MTV Logo.svg|thumb|200px|right|Logo MTV yang digunakan di luar Amerika Serikat. Di AS, logo ini dipakai dari tahun 1981 hingga tahun 2010, dan di luar AS hingga 30 Juni 2011]]
=== [[Eropa]] ===
* MTV UK ([[Britania Raya]])