Matcha: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Midori (bicara | kontrib)
terjemahan dari ja:
 
Midori (bicara | kontrib)
Baris 4:
== Minuman dari matcha ==
[[Gambar:Chasen.jpg|thumb|Alat untuk mengocok matcha (''chasen'')]]
Upacara minum teh mengenal dua jenis minuman teh yang dibuat dari matcha, '''koicha''' (teh kental) dan '''usucha''' (disebut juga ''o-usu'' atau teh encer). Keduanya berbeda dalam kadar kekentalan, dan cara meminumnya. KoichaJenis koicha maupun usucha keduanya disajikan dalam [[upacara minum teh]] yang sangat formal. Walaupun demikian, upacara minum teh bisatetap saja bersifat formal walau hanya menyajikan usucha, dan tetap bersifat formal.
 
Matcha kualitas terbaik memiliki rasa lebih [[manis]] dan tidak terlalu [[pahit]]. Minuman koicha dibuat dari matcha berharga mahal, tapi matcha yang sama boleh juga digunakan untuk membuat usucha. Alat pengocok yang disebut ''chasen'' digunakan untuk melarutkan matcha, atau mengocoknya hingga berbusa sewaktu membuat usucha.
 
Semangkuk koicha dibuat untuk diminum bersama secara bergiliran oleh semua tamu yang hadir. MeminumKeterampilan tehkhusus koichadiperlukan memerlukanuntuk keterampilanmeminum khususkoicha. Seorang tamu hanya boleh meminum teh yang menjadi bagiannya, dan menyisakan selebihnya untuk tamu yang lain. Tamu yang mendapat giliran terakhir untuk minum diharuskan menghabiskan teh yang tersisa di dalam mangkuk.
 
Sewaktu membuat koicha, takaran matcha adalah 3 ''chashaku'' (sendok kecil dari bambu) untuk satu orang. Bila ada 4 orang tamu misalnya, maka matcha yang digunakan sebanyak 12 ''chashaku'' untuk semangkuk koicha yang diminum bersama oleh keempat orang tamu. Kue tradisional Jepang ([[wagashi]]) yang dihidangkan bersama koicha adalah kue ''namagashi'' ("kue basah") jenis [[Nerikiri]].