Carlo Emanuele IV: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 19:
}}
'''Charles Emmanuel IV''' ({{lang-it|Carlo Emanuele Ferdinando Maria}}; {{lahirmati|[[Torino]], [[Italia]]|24|5|1751|[[Roma]], Italia|6|10|1819}}) adalah [[Kerajaan Sardinia|Raja Sardinia]] dari 1796 hingga 1802. Ia turun takhta untuk digantikan oleh adiknya [[Victor Emmanuel I dari Sardinia|Victor Emmanuel I]].
 
Ia adalah putra sulung dari [[Victor Amadeus III dari Sardinia]]. Saat perang revolusi [[Prancis]], ia mengalami kekalahan dan dipaksa pergi dari [[Sardinia]]. Ia lalu tinggal di [[Naples]] dan [[Roma]] hingga istrinya meninggal di tahun [[1802]], menyebabkan ia tidak memiliki anak. Ia lalu turun takhta dan digantikan oleh adiknya.
 
==Leluhur==