Tet (huruf Semit): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Ha-Rachman (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler
Ha-Rachman (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler
Baris 8:
== Asal usul ==
{{Semitic alphabet}}
Nama huruf Fenisia {{Transl|sem|ṭēth}} artinya "roda" (''wheel''), tetapi huruf ini, menurut [[Brian Colless]], mengikuti sebuah ''glif'' abjad Zaman Perunggu Tengah yang dinamai {{Transl|sem|ṭab}} "baik; bagus", ''Tav'' dalam bahasa Aram dan ''Tov/Tob'' طوب dalam bahasa Ibrani, ''ṭayyibThoyyib'' طيّب dalam bahasa Arab modern, berdasarkan dari [[hieroglif Mesir]] ''nfr'' "baik; bagus", <hiero>F35</hiero>.
 
Kitab-kitab suci Yahudi mengenai "huruf-huruf suci" ("holy letters") dari abad ke-10 ke atas membahas hubungan atau asal mula huruf "Tet" dengan kata "''Tov/Tob''",<ref>Hal ini ditekankan khususnya sejak akhir tahun 1600-an setelah [[Baal Shem Tov]] menjadi berpengaruh, karena huruf "Tet" yang terdapat dalam [[akronim]]nya melambangkan kata "Tov/Tob", dan "kebaikan" merupakan bagian dari filsafatnya.</ref> dan [[Alkitab]] memakai huruf "''Tov/Tob''" dalam pasal-pasal berurutan abjad untuk menggambarkan huruf ini.<ref>misalnya [[Mazmur 119]]: 65-72, dan banyak lagi.</ref>