BMP-1: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Xqbot (bicara | kontrib)
k Bot: de:BMP-1 adalah artikel bagus; kosmetik perubahan
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (- jaman + zaman)
Baris 43:
== Pengembangan ==
{{Main|Pengembangan BMP}}
[[Taktik militer]] [[infanteri mekanis]] selama medio 1950an memiliki kemiripan dengan jamanzaman Perang Dunia II dimana ''APC'' digunakan sebagai "taksi tempur"; mereka membawa infanteri hingga garis depan dan lalu keluar dari kendaraan untuk meneruskan pertempuran dengan berjalan kaki dan APC memberi bantuan tembakan dari persenjataan yang digotong.<ref name="Z&S6" />
 
Kendaraan angkut personel yang ada menawarkan sedikit atau tanpa perlindungan atas peperangan nuklir, biologis dan bahan kimia (nubika) karena kendaraan-kendaraan tersebut memiliki atap terbuka atau tidak disegel secukupnya. Lebih lanjut, infanteri yang digtong harus keluar dari kendaraan untuk menggunakan senjata mereka.<ref name="Z&S6" />