Carl Friedrich von Weizsäcker: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 7:
Dari 1929 hingga 1933, Weizsäcker belajar [[fisika]], [[matematika]] dan [[astronomi]] di [[Berlin]], [[Göttingen]] dan [[Leipzig]] di bawah bimbingan dan dengan bekerja sama antara lain dengan [[Werner Heisenberg]] dan [[Niels Bohr]]. Pembimbing [[disertasi]]nya adalah [[Friedrich Hund]].
 
Minat khususnya sebagai seorang peneliti muda adalah [[energi pengikatikat]] dari [[nucleusinti atom]], dan proses nuklir di bintang-bintang. Bersama dengan [[Hans Bethe]] ia menemukan rumus untuk pemrosesan nuklir di bintang-bintang, yang disebut [[rumus Bethe-Weizsäcker]] dan proses siklus [[fusi nuklir|fusi]] di bintang-bintang ([[proses Bethe-Weizsäcker]], yang diterbitkan pada 1937).
 
== Membangun bom atom ==