Pergundikan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
I was adding more information in which I translated by myself from the english version of it.
Aushook (bicara | kontrib)
menambah tranlasi dari bahasa inggris
Baris 9:
== Cina Kuno ==
Di dalam Cina kuno, seorang [[laki-laki]] yang sukses biasanya memiliki beberapa gundik. Salah satu contoh ialah dokumen-dokumen yang sering menyatat bahwa [[Kaisar Cina]] menampung ribuan gundik. Perlakuan terhadap gundik-gundik sangat bervariasi, tergantung oleh status sosial dari lelakinya atau dari sikap sang istri. Posisi seorang gundik biasanya lebih rendah dari istri asli dari lelaki. Seorang gundik dapat memiliki anak sebagai ahli waris, tetapi status sosial dari anak itu biasanya lebih rendah daripada anak "aslinya". Menurut beberapa sumber, gundik kadang bisa terpaksa untuk dikubur hidup-hidup jika tuannya meninggal dunia, untuk "menemaninya di kehidupan selanjutnya".
 
Meskipun para gundik di masa Cina kuno mendapat banyak batasan-batasan, sejarah dan literatur banyak mencantum cerita para gundik yang mencapai kekuasaan dan pengaruh yang besar. Di dalam salah satu buku dari [[Empat Karya Sastra Termasyhur]] Cina, [[Impian Paviliun Merah]], ketiga generasi keluarga Jia disokong oleh gundik favorit kaisar.
 
Gundik-gundik kaisar yang dipelihara di [[Kota Terlarang]] biasa dijaga oleh [[Orang kasim]] untuk meyakinkan bahwa para gundik tidak dihamili oleh orang lain selain kaisar sendiri.
 
== Di Thailand ==