Turbojet: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Albert Christian (bicara | kontrib)
Membalikkan revisi 7610779 oleh 114.79.12.239 (bicara)
Baris 10:
==Sistem Penggerak Turbo Jet==
Pada mesin turbo jet terdapat ruang bakar, di mana bahan bakar yang telah dimampatkan dialirkan ke ruang bakar, gas hasil pembakaran menyembur dari belakang dan mendorong mesin ke depan. Daya dorong mesin jet sangat besar karena dihasilkan dari hasil pembakaran gas bertekanan tinggi.
 
==Bagian- bagian Mesin Turbo jet==
Bagian-bagian mesin turbo terdiri dari air inlet (saluran udara), sirip compressor dan sirip stator, saluran bahan bakar (fuel in), ruang pembakaran (combuster), daun turbin dan saluran buang (exhaust).