Maria dari Betania: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
EmausBot (bicara | kontrib)
k Bot: Migrasi 17 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q239058
Jed (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
[[Berkas:Johannes (Jan) Vermeer van- Christ in the House of Martha and Mary - Google DelftArt 004Project.jpg|thumb|200px|Maria saudara [[Marta]]]]
'''Maria''' adalah seorang tokoh dalam [[Alkitab]] [[Perjanjian Baru]].<ref name="Leks">{{id}}Stefan Leks., ''Tafsir Injil Lukas'', Yogyakarta: Kanisius, 2003</ref><ref name="Browning">{{id}} [http://alkitab.sabda.org/dictionary.php?word=Maria Maria], WRF. Browning., ''Kamus Alkitab'', Jakarta: BPK Gunung Mulia, 2008 (Cet. 3)</ref> Dia dikenal dan dibedakan dari [[Maria]] yang lain (Ibu Yesus) sebagai Maria saudara [[Marta]] dan [[Lazarus]] yang tinggal di [[Betania]]. Ketiga bersaudara ini adalah pengikut [[Yesus]] yang mempunyai kedekatan dengan [[Guru]] mereka itu. Dikisahkan dalam [[Injil Lukas]] bahwa dalam pertemuan mereka (Maria dan Marta) dengan Yesus memiliki pesan-pesan [[teologi]]s kepada jemaat, yaitu orang [[Kristen]]. Maria lebih banyak mendengarkan Yesus dibanding saudaranya itu. Beberapa tafsir mengatakan bahwa Maria lebih menghargai Yesus secara eksistensi. Sedangkan Marta kurang dapat berserah, lebih sibuk dengan urusan mempersiapkan makanan dan minuman bagi Yesus. Bahkan Yesus sempat menegur Marta, Yesus memuji Maria yang duduk mendengarkan-Nya.
 
Baris 7:
 
Maria kemudian keluar dari dalam rumah dan tersungkur di kaki Yesus dan sangat sedih karena Yesus terlambat datang.<ref name="Gordon"/> Namun akhirnya mereka mengajak Yesus ke tempat di mana Lazarus dikuburkan, dan akhirnya Lazarus dibangkitkan.<ref name="Gordon">{{id}}THomas Gordon., ''the Jesus Conspiracy'', Yogyakarta: Kanisius, 2009</ref>
 
 
== Referensi ==