Bahasa Rumania: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 95:
 
== Tatabahasa ==
Kata-kata benda ditasrifkan menurut kelamin (betinafeminin, jantanmaskulin dan netral), jumlah (tunggal dan jamak) dan kasus (nominativus/akusativus, dativus/genitivus dan vocativus). Sebagian besar adjectiva dan pronomina, dan semua artikel penunjuk mengindikasikan jenis kelamin nomina yang dirujuk.
 
Bahasa Rumania adalah satu-satunya bahasa Roman yang memiliki artikel penentu yang dibubuhkan pada akhir kata (mirip bahasa Indonesia). Artikel penentu diambil dari partikel demonstrativa bahasa Latin.
 
Bahasa Rumania memiliki empat kelompok kata kerja dan empat modus (indikativus, konditional, imperativus, subjonktivus).
 
== Fonologi ==