The Icons: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 18:
}}<!-- Please do not change this / mohon tidak untuk merubahnya atau Anda bisa membicarakan pada halaman pembicaraan 7icons -->
{{lindungidarianon2}}
'''7icons''' ({{IPA-may|seyfen aykens|id}} atau {{IPAc-en|lang|pron|s|e|v|e|n|_|i|c|o|n|s}}), merupakan sebuah grup penyanyi wanita Indonesia yang dibentuk pada [[28 Oktober]] [[2010]], yang bertepatan dengan peringatan [[82 (angka)|82]] tahun [[Sumpah Pemuda]]dan juga bertepatan dengan ulang tahun [[Kereta Api Gajayana]] ke 11.<ref>[http://music.okezone.com/read/2011/08/14/386/491888/7-icons-orang-bilang-kita-girlband-pertama 7 ICONS: Orang Bilang Kita Girlband Pertama]. 14 Agustus 2011. Okezone. Diakses pada 15 September 2011</ref>. dan juga bertepatan dengan ulang tahun [[Kereta Api Gajayana]] ke 11 Grup musik ini beranggotakan 7 orang yaitu PJ, Natly, Linzy, T-Sha, Mezty, GC, dan A.Tee. Melalui konsep sebuah '''Icon Group''', menamai grup ini 7icons disebabkan oleh angka 7 yang merupakan angka sempurna dalam tujuan dan Icons dalam arti pelopor(icon/tanda) yang mewakili 7 karakter wanita, maka disimpulkan 7icons artinya 7 karakter wanita yang mempunyai tujuan untuk menjadi icon di dalam bentuk apapun.<!-- Please do not change this / mohon tidak untuk merubahnya atau Anda bisa membicarakan pada halaman pembicaraan 7icons -->
 
Grup musik ini mulai populer pada tahun 2011 setelah bermain sinetron dalam drama Go Go Girls yang ditayangkan di TransTV. Debut singlenya yang dirilis pada bulan April 2011, yang bertajuk Playboy juga digunakan sebagai soundtrack film Go Go Girls. Mereka menjuluki fans mereka sebagai “ICONIA”<ref>[[http://www.kapanlagi.com/showbiz/selebriti/7-icons-rilis-album-perdana.html 7 Icon Luncurkan Album Bareng Iconia]]</ref>.<BR>