Hidrologi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k menambahkan Kategori:Teknik hidrolika menggunakan HotCat
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
{{sains}}
[[Berkas:Land_ocean_ice_cloud_1024.jpg|thumb|250px272px|Air menutupi 70% permukaan bumi]]
 
'''Hidrologi''' (berasal dari [[Bahasa Yunani]]: Yδρoλoγια, Yδωρ+Λoγos, ''Hydrologia'', "ilmu air") adalah cabang ilmu [[Geografi]] yang mempelajari pergerakan, distribusi, dan kualitas [[air]] di seluruh Bumi, termasuk [[siklus hidrologi]] dan [[sumber daya air]]. Orang yang ahli dalam bidang hidrologi disebut hidrolog, bekerja dalam bidang [[ilmu bumi]] dan [[ilmu lingkungan]], serta [[teknik sipil]] dan [[teknik lingkungan]].