Paluaran: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Alamnirvana (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Alamnirvana (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 11:
 
Ruang '''Panampik Basar''' berfungsi untuk menempatkan tamu yang berkunjung dan tempat kegiatan lainnya seperti selamatan, pertunjukkan [[Wayang Kulit Banjar]], upacara [[Mambari Makan Tahun]], [[Haul]] dan sebagainya.
 
Sering pada lantai di kaki tataban dinding kiri dan kanan Paluarannya dilapisi tilam kampikan dari beludru atau kain-kain berwarna lainnya. Di atas tilam gander satu ini orang duduk bersila sambil bersandar di tataban.
 
Pada langit-langit ruang Panampik Basar digantung dua buah lampu gantung besar (lampu antik) yang berfungsi sebagai alat penerangan ruangan pada waktu malam hari.