Liga Eropa UEFA 2012–2013: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 19:
| nextseason = [[Liga Eropa UEFA 2013–14|2013–14]]
}}
'''Liga Eropa UEFA 2012–13''' adalah kejuaraan [[sepak bola]] antar klub di kawasan [[Eropa]] yang diselenggarakan oleh [[UEFA]]. Pertandingan ini akan menjadi musim ke–42 atau ke–4 sejak berubah dari Piala UEFA menjadi [[Liga Eropa UEFA]]. Pertandingan [[Final Liga Eropa UEFA 2013|final]] akan diselenggarakan di [[Amsterdam Arena]], [[Amsterdam]], [[Belanda]].<ref>{{cite news|url=http://en.uefa.com/uefa/aboutuefa/organisation/executivecommittee/news/newsid=1644074.html|title=Wembley, Amsterdam Arena, Prague get 2013 finals|publisher=UEFA|date=2011-06-16|accessdate=2011-06-16}}</ref>
 
Pertandingan [[Final Liga Eropa UEFA 2013|final]] akan diselenggarakan di [[Amsterdam Arena]], [[Amsterdam]], [[Belanda]].<ref>{{cite news|url=http://en.uefa.com/uefa/aboutuefa/organisation/executivecommittee/news/newsid=1644074.html|title=Wembley, Amsterdam Arena, Prague get 2013 finals|publisher=UEFA|date=2011-06-16|accessdate=2011-06-16}}</ref> Pertandingan final dilaksanakan pada tanggal 15 Mei 2013 antara klub asal Portugal [[S.L. Benfica|Benfica]] melawan klub asal Inggris [[Chelsea F.C.|Chelsea]]. Chelsea memenangkan pertandingan final ini dengan skor 2–1, dan meraih gelar Liga Eropa pertamanya sehingga menjadi klub keempat setelah [[Juventus F.C.|Juventus]], [[AFC Ajax|Ajax]] dan [[FC Bayern Munich|Bayern Munich]], yang telah memenangkan tiga kejuaraan utama UEFA.<ref>{{cite web|url=http://www.uefa.com/uefaeuropaleague/news/newsid=1947872.html|title=Chelsea join illustrious trio|work=UEFA.com|publisher=Union of European Football Associations ([[UEFA]])|date=15 May 2013}}</ref>
[[Atlético Madrid]] menjadi juara bertahan setelah mengalahkan [[Athletic Bilbao]] pada [[Final Liga Eropa UEFA 2012]].
 
[[Atlético Madrid]] menjadi juara bertahan setelah mengalahkan [[Athletic Bilbao]] pada [[Final Liga Eropa UEFA 2012]], namun gagal mempertahankan gelarnya setelah dikalahkan [[FC Rubin Kazan|Rubin Kazan]] pada babak 32 besar.
 
Untuk musim 2012–13, dua perubahan dilakukan dibandingkan musim sebelumnya, yaitu: