Gihon: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 28:
Ada tiga sistem saluran air yang membawa air dari mata air ke kota melalui jalur bawah tanah:
* "Saluran dari [[Zaman Perunggu]] Tengah" (~1800 SM) - saluran yang cukup lurus, berasal dari [[Zaman Perunggu]] Tengah, digali 6.7 meter (20 kaki) di dalam tanah, lalu ditutup dengan lempengan batu-batu besar, kemudian disembunyikan di bawah tetumbuhan. Airnya dialirkan ke [[Kolam Siloam]]. Karenanya saluran ini adalah sejenis "''aqueduct''".
* "''[[Warren's Shaft]]'' - terowongan yang menukik tajam, bertarikh sedikit lebih muda dari Saluran Zaman Perunggu Tengah, membawa air dari Gerbang Sumur (''Well Gate'') di puncak [[OphelOfel]] di atas Gihon, ke bawah ke arah mata air. Ini merupakan jalan bagi penduduk untuk menimba air dari mata air tersebut.
*''[[Terowongan Hizkia]]'' - sebuah terowongan yang berkelok-kelok yang digali dalam batu, menyalurkan air dari mata air ke [[Kolam Siloam]]. Bertarikh dari zaman [[Hizkia]] dan rupanya dibangun untuk menghadapi ancaman pengepungan oleh raja [[Sanherib]], menggantikan saluran Zaman Perunggu Tengah.