Nasruddin: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k menambahkan Kategori:Sejarah Islam menggunakan HotCat
Okkisafire (bicara | kontrib)
Baris 20:
Nasruddin wafat saat berumur sekitar 80 tahun. Ia dimakamkan di Aksehir, Konya. Makam marmernya dinaungi sebuah kubah kecil yang disangga enam pilar. Di makamnya terdapat tulisan: "''Di sini dimakamkan Nasruddin, meninggal pada tahun 386''". Sebenarnya Nasruddin meninggal pada tahun 683 Hijriyah (sekitar 1284-1285 M), tulisan di makamnya dimaksudkan untuk lelucon dengan cara ditulis terbalik.
 
Pada pintu masuk ke dalam kubah makam (diantara dua pilar penyangga), dibangun sebuah gerbang besi yang tinggi dan digembok dengan kokoh. tidakTidak ada orang yang bisa sembarangan masuk melalui gerbang itu. Namun, kelima sisi makam yang lain sama sekali tidak berpagar dan dapat dimasuki dengan bebas. Dalam kematiannya, Nasruddin masih ingin mengingatkan orang untuk memiliki rasa humor dan tidak berpandangan kaku.
 
==Nama==