Tallit: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Axel12 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Axel12 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
[[Berkas:Talit (1).jpg|thumb|Tallit]] [[Berkas:Orang (1).jpg|thumb|seorang yang sedang menggunakan tallit]]
[[Berkas:Talit Gadol (1).jpg|thumb|Tallit Gadol]]
[[Berkas:Talit Katan (1).jpg|thumb|Tallit Katan]]
[[Berkas:Tas Talit (1).jpg|thumb|Tas yang digunakan untuk menyimpan Tallit kalau tidak diperlukan]]
'''Tallit''' ([[Ibrani]]: טלית) adalah kain ibadah yang digunakan selama ibadah pagi (ibadah shacharit) dalam agama [[Yahudi]], juga pada pembacaan [[Taurat]], dan hari raya pendamaian ([[Yom Kippur]]) mempunyai pinggiran yang disebut [[tzizit]], Tallit kadang-kadang juga disebut sebagai arba kanfot, bermaksud ‘empat sayap’. Taurat menginstruksikan untuk memakai pinggiran di sudut pakaian sebagai cara mengingat dan melakukan segala perintah Allah (Bilangan 15:37-41).
Baris 10 ⟶ 9:
 
==Instruksi Alkitab==
<blockquote>''[[TUHAN]] berfirman kepada [[Musa]]: "berbicralah kepada orang [[Israel]] dan katkanlah kepada mereka, bahwa mereka harus membuat jumbai-jumbai pada punca baju mereka, turun-temurun, dan dalam jumbai-jumbai punca itu haruslah dibubuh benang ungu kebiru-biruan. Maka jumbai itu akan mengingatkan kamu, apabila kamu melihatnya, kepada segala perintah [[TUHAN]], sehingga kamu melakukannya dan tidak lagi menuruti hatimu atau matamu sendiri, seperti biasa kamu perbuat dalam ketidaksetianmu terhadap [[TUHAN]].'' — ([[Kitab Bilangan|Bilangan]] 15: 37-39)</blockquote>
 
==Jenis Tallit==
Baris 29 ⟶ 28:
==Pandangan Kristen==
 
===Wanita yang sakit pendarahan memegang
tzitzit Yesus (Lukas 8 :43-48===
Sebagai umat Israel, perempuan yang sakit pendarahan selama 12 tahun itu tahu bahwa jumbai [[tzitzit]] menyatakan Nama [[YHWH]] berfirman, ‘Akulah [[YHWH]] yang menyembuhkan engkau.” Kehadiran [[Yesus]] telah menggugah imannya sehingga ia berkata. “Kalau saja kupegang jumbai jubahNya. Aku sembuh” artinya “kalau saja kupegang Nama [[YHWH]], aku sembuh”. [[Yesus]] berkata, “Imammu menyembuhkan engkau”.