Carly Rose Sonenclar: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: menghilangkan kategori [ * ]
Aldo samulo (bicara | kontrib)
k ←Suntingan 202.152.194.140 (bicara) dikembalikan ke versi terakhir oleh ZéroBot
Baris 16:
| website = [http://www.carlyrosesonenclar.com Situs resmi]
}}
'''Carly Rose Sonenclar''' ({{lahirmati||20|4|1999}}) adalah [[aktris]], [[penyanyi]] dan penulis lagu asal [[Amerika Serikat]]. Dia adalah ''Runner Up'' dari '''X Factor USA ''' musim kedua yang selesai tanggal 20 Desember 2012 Lalu.
 
== KehidupanPranala sebelumnyaluar ==
* {{Official website|http://www.carlyrosesonenclar.com}}
Carly Rose Sonenclar lahir di [[New York]] dan sekarang tinggal di [[Mamaroneck, New York]]. Dia mulai bernyanyi umur 2 tahun. Dia ikut kelas menyanyi, menari dan akting. Dia anak bungsu dan mempunyai seorang kakak laki-laki bernama Russell.
* {{IMDb name|2604736}}
* {{IBDB name|441691}}
 
{{Persondata <!-- Metadata: see [[Wikipedia:Persondata]]. -->
== Karir ==
| NAME = Sonenclar, Carly Rose
'''Akting'''
| ALTERNATIVE NAMES =
| SHORT DESCRIPTION = Actor
| DATE OF BIRTH = April 20, 1999
| PLACE OF BIRTH = New York City
| DATE OF DEATH =
| PLACE OF DEATH =
}}
{{DEFAULTSORT:Sonenclar, Carly Rose}}
{{lifetime|1999||}}
{{pemeran-stub}}
{{Amerika-Serikat-bio-stub}}
 
[[Kategori:Pemeran Amerika Serikat]]
Karir Carly Rose bermula di tahun 2006 di panggung adaptasi dari [[The Night of The Hunter]] di [[New York Theatre Festival]] yang bermain sebagai pemeran utama sebagai Pearl. Di tahun yang sama, dia membuat debut [[Broadway]]nya di ''Les Miserables'' menjadi Young Cosette. Pada tahun 2009, dia muncul di Tour Nasional dari [[Little House on Prairie, the Musical]] yang dibintangi [[Melissa Gilbert]].
[[Kategori:Penyanyi Amerika Serikat]]
 
[[en:Carly Rose Sonenclar]]
Carly Rose juga muncul di dua film berjudul [[The Nanny Diaries]] sebagai "Child of Nanny" dan [[Sisterhood of Traveling Pants 2]].
[[es:Carly Rose Sonenclar]]
 
[[fi:Carly Rose Sonenclar]]
 
 
'''Bernyanyi'''
 
Carly Rose pernah menyanyikan lagu kebangsaan Amerika [[Star Spangled Banner]] untuk acara [[New York Kicks]] di [[Madison Square Garden]], [[Los Angeles Dogers]] di [[Dogers Stadium]] dan acara [[US Open]] di New York City.
 
 
 
 
'''2012: X Factor Musim Kedua'''
Dia mengikuti audisi X Factor USA musim kedua dengan menyanyikan lagu dari [[Nina Simone]] berjudul '''Feeling Good''', dia mendapat ''Standing Applause'' dari keempat juri utama, yaitu [[Simon Cowell]], [[Demi Lovato]], [[Britney Spears]] dan [[LA Reid]]. Lalu, Carly dimasukkan dalam golongan Teens dengan mentor Britney Spears. Dia sudah melewati tahap Boot Camp, Judge's Home dan the Live Show. Tanggal 20 Desember 2012, Carly Rose Sonenclar menjadi ''Runner Up''(Juara Kedua) setelah Juara Pertama adalah [[Tate Stevens]].