Marcello Tahitoe: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 16:
| Label = [[Sony Music Entertainment Indonesia]]
| URL =
| currentmembers =
| pastmembers = [[Gigi (grup musik)|Gigi]]
}}
'''Marcello Tahitoe''' yang lebih dikenal dengan nama '''Ello''' ({{lahirmati|[[Jakarta]], [[Indonesia]]|20|2|1983}}) adalah seorang penyanyi [[Indonesia]] mantan personil [[Tiket (grup musik)]]. Bakat bernyanyinya diturunkan dari kedua orang tuanya yang telah terkenal sebagai artis di masanya. Ia adalah putra dari musikus dan pengarang lagu berdarah Maluku [[Minggoes Tahitoe]] dan penyanyi pop senior berdarah Batak yang sangat terkenal di tahun 1980an [[Diana Nasution]]. Ello baru mengeluarkan album musiknya tak lebih dari tiga album.
 
'''Marcello Tahitoe''' yang lebih dikenal dengan nama '''Ello''' ({{lahirmati|[[Jakarta]], [[Indonesia]]|20|2|1983}}) adalah seorang penyanyi [[Indonesia]] mantan personil [[Tiket (grup musik)]]. Bakat bernyanyinya diturunkan dari kedua orang tuanya yang telah terkenal sebagai artis di masanya. Ia adalah putra dari musikus dan pengarang lagu berdarah Maluku [[Minggoes Tahitoe]] dan penyanyi pop senior berdarah Batak yang sangat terkenal di tahun 1980an [[Diana Nasution]]. Ello baru mengeluarkan album musiknya tak lebih dari tiga album.
 
== Karier ==
Debut albumnya yang berjudul namanya sendiri dirilis pada [[28 Februari]] [[2005]] dan masuk dalam deretan album terlaris. Ini tak lepas dari hit singlenya yang berjudul Pergi Untuk Kembali yang tak lain adalah karya ayahnya sendiri. Hingga saat ini album tersebut telah membukukan angka penjualan lebih dari 150 ribu kopi, dan berhak untuk mendapatkan sertifikat PLATINUM.
 
Pada tanggalbulan [[1 Maret]] [[2012]], Ello meluncurkan sebuah album yang diberi judul ''[[Taub Mumu]]''. Album tersebut berisikan 11 buah lagu baru. Album ini hanya dijual di gerai [[KFC]] di seluruh Indonesia. Ello juga termasuk musisi yang sukses menjual albumnya di gerai [[KFC]] seperti [[Cinta Laura]], [[Indah Dewi Pertiwi]], [[Agnes Monica]], [[SM*SH]], [[T.R.I.A.D]], [[Rossa]], [[Slank]] dan [[Last Child (grup musik)|Last Child]].<ref>[http://rollingstone.co.id/read/2012/03/02/150444/1856562/1093/ello-rilis-album-baru-bertitel-taub-mumu Ello Rilis Album Bertitel Taub Mumu] ''Rolling Stone'' Diakses pada 12 Maret 2012</ref>
 
== Penghargaan ==