Perang Troya: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Alagos (bicara | kontrib)
Alagos (bicara | kontrib)
Baris 52:
 
Menelaos lalu meminta Agamemnon untuk mengakkan sumpahnya. Dia setuju dan mengirim utusan ke semua raja dan pangeran Akhaia untuk meminta mereka memenuhi sumpah mereka dulu dan membawa kembali Helene.<ref>Apollodoros, ''Epitome'' 3.6.</ref>
 
====Odysseus dan Akhilles====
Sejak pernikahan Menelaos, [[Odisseus|Odysseus]] telah menikahi [[Penelopia]] dan memperoleh seorang putra, [[Telemakhos]]. Supaya dapat menghindari perang, dia berpura-pura gila dan menaburi ladangnya dengan garam. [[Palamedes]] bertindak lebih cerdik dengan menaruh bayinya di depan jalur bajaknya, sehingga Odysseus terpaksa membelokkan bajaknya supaya tak membunuh putranya, dengan demikian kepura-puraannya terbongkar sehingga dia terpaksa ikut serta dalam perang.<ref name=PC1/><ref>Apollodoros, ''Epitome'' 3.7.</ref>
 
== Kuda Troya ==