Bit (satuan): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Luckas-bot (bicara | kontrib)
k r2.7.1) (bot Menambah: pnb:بٹ
Setanbijak (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 10:
 
== Satuan ==
Bit, sebagai sebuah [[satuan]], adalah jumlah informasi yang dapat dibawa oleh dua pilihan yang mempunyai kemungkinan yang sama. Bit melambangkan kapasitas dari sebuah digit biner. Satu bit sama dengan 0.693 [[nat]] (ln(2)), atau 0.301 [[ban (informasi)|hartley]] (log<sub>10</sub>(2)).
 
'''Bit''' lebih menekankan pada penyimpanan data sebagai digit biner, dan biasa digunakan ketika membicarakan tentang kapasitas data. '''Shannon''', walaupun mempunyai arti yang sama dengan bit, lebih mekekankan pada jumlah informasi yang dikandung.