Hürrem Sultan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 22:
'''Haseki Hürrem Sultan''' (pelafalan Turki [haseˈci hyrˈrem sulˈtaːn]), ({{lang-ota|خرم سلطان}}, ''lahir'' 1506; ''meninggal'' di [[Istana Topkapi]], 15 April 1558) (disebut juga '''Roxelana''' yang merupakan julukannya di bahasa-bahasa Barat atau '''Alexandra Lisowska''' yang merupakan nama lahirnya) adalah istri Sultan [[Suleiman I]] dari [[Kesultanan Utsmaniyah]].<ref>[http://web.archive.org/web/20060615093437/www.4dw.net/royalark/Turkey/turkey4.htm The Imperial House of Osman] GENEALOGY</ref>
 
Ia lahir di kota [[Rohatyn]], sebuah kota yang saat itu dikuasai oleh [[Kerajaan Polandia]]. Pada tahun 1520-an, ia ditangkap oleh bangsa [[Tatar Krimea]] dan diperbudak ke [[Feodosiya|Kaffa]], lalu ke [[Konstantinopel]]. Kemudian, ia dipilih untuk masuk ke [[harem]] Suleiman. Segera RoxelanaHurrem menarik perhatian Suleiman, dan membuat perempuan-perempuan harem lainnya cemburu. Suatu hari, selir favorit Suleiman, [[Mahidevran]], bertengkar dengan RoxelanaHurrem dan memukulinya. Suleiman membuang Mahidevran ke [[Manisa]] bersama dengan anaknya yang merupakan calon pewaris takhta, Mustafa. Pembuangan ini secara resmi disebut "pelatihan putra mahkota." Beberapa tahun kemudian, karena takut akan memicu pemberontakan, Suleiman memerintahkan agar Mustafa dibunuh dengan dicekik.
 
Pengaruh RoxelanaHurrem kepada sultan kemudian terus menguat. Ia melahirkan enam anak, yaitu [[Mihrimah Sultana|Putri Mihrimah]], [[Selim II]], Beyazid, Abdullah, Cihangir, dan Mehmed. Suleiman juga menikahi RoxelanaHurrem, dan ini merupakan pelanggaran tradisi panjang Utsmaniyah. Akibatnya, posisi RoxelanaHurrem menjadi semakin kuat, dan pada akhirnya Selim-lah yang menjadi penerus.
 
Dalam kehidupan sehari-hari di istana, Hurrem menjadi penasihat, dan memengaruhi jalannya urusan luar negeri. Dua suratnya ke raja Polandia [[Sigismund II Augustus]] adalah contohnya. Beberapa sejarawan juga meyakini bahwa RoxelanaHurrem memengaruhi suaminya agar mengontrol penjarahan bangsa Tatar Krimea di tanah kelahirannya.
 
== Catatan kaki ==