Alexander Aan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 20:
 
== Tanggapan ==
Penangkapan Alexander telah menggemparkan aktivis kebebasan beragama nasional dan internasional, dan beberapa petisi yang menyerukan pembebasannya telah ditandatangani.<ref name=AFP146 /> Kepala [[Institut Setara]] Hendardi menyatakan bahwa vonis yang diminta "berlebihan" dan merupakan lambang "kesewenang-wenangan hukum dan penegak hukum", dan juga melanggar [[International Covenant on Civil and Political Right]] yang telah ditandatangani oleh Indonesia.<ref>{{cite web |url=http://www.thejakartaglobe.com/news/activists-call-for-acquittal-of-embattled-atheist-alexander/523839 |title=Activists Call for Acquittal of Embattled Atheist Alexander |author=Febriamy Hutapea |date=13 June 2012 |work=The Jakarta Globe |accessdate=25 June 2012}}</ref> Amnesty International menyebut Alexander sebagai tahanan hati nurani dan menyatakan vonisnya sebagai "kemunduran besar bagi kebebasan berekspresi di Indonesia." Organisasi tersebut juga menyerukan agar Aan segera dibebaskan.<ref name=AI /> [[Human Rights Watch]] berpendapat bahwa vonis untuk Alexander menunjukkan "ancaman bagi minoritas agama di Indonesia" sementara banyak minoritas yang baru-baru itu diserang oleh para ekstremis.<ref>{{cite web |url=http://articles.nydailynews.com/2012-06-15/news/32258951_1_religious-hatred-indonesia-human-rights-watch |title=Man jailed in Indonesia for atheist Facebook posts |author=Meghan Neal |date=15 June 2012 |work=New York Daily News |accessdate=25 June 2012}}</ref> Sementara itu, [[Asian Human Rights Commission]] juga meminta agar Aan dibebaskan dan menyatakan bahwa tindakannya "tidak mengancam ketertiban umum" dan dilindungi oleh hak kebebasan beragama.<ref name=CP />
 
[[Atheist Alliance International]] memulai kampanye untuk Alexander dan menyatakan bahwa kasusnya "menyoroti hak-hak dasar dalam kebebasan berekspresi dan kebebasan hati nurani dan diskriminasi yang dihadapi oleh para ateis, terutama di negara Islam."<ref name=CP>{{cite web |url=http://www.christianpost.com/news/atheist-group-launches-efforts-to-help-jailed-facebook-user-in-indonesia-76987/ |title=Atheist Group Launches Efforts to Help Jailed Facebook User in Indonesia |author=Michael Gryboski |date=20 June 2012 |work=The Christian Post |accessdate=25 June 2012}}</ref> Sebuah opini di ''[[The Jakarta Globe]]'' mengkritik tuntutan terhadap Aan sebagai "kutukan bagi mandat demokrasi Indonesia" dan ancaman bagi daya tarik Indonesia kepada penanam modal asing.<ref>{{cite web |url=http://www.thejakartaglobe.com/commentary/from-lady-gaga-to-atheist-alexander-to-dbs-indonesia-is-sending-investors-bad-signals/525397 |title=From Lady Gaga to Atheist Alexander to DBS, Indonesia Is Sending Investors Bad Signals |author=William Pesek |date=20 June 2012 |work=The Jakarta Globe |accessdate=25 June 2012}}</ref>