Alexander Aan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 12:
 
== Penangkapan dan pengadilan ==
Sebelum ditangkap, Alexander adalah seorang pegawai negeri di [[Pulau Punjung]], [[Sumatra Barat]].<ref name=AI /> Walaupun dibesarkan sebagai seorang Muslim, Alexander mulai tidak memercayai keberadaan Tuhan pada umur 11 tahun,<ref name=G35 /> dan berhenti mengikuti ritual religius pada tahun 2008. Pada Januari 2012, ia mengunggah komentar bahwa Tuhan itu tidak ada di kelompok Facebook ateis yang ia dirikan. Komentarnya juga mempertanyakan pertanyaan klasik dalam [[teodisi]], yaitu mengenai keberadaan Tuhan yang maha pengasih dengan kejahatan.<ref name=T256>{{cite web |url=http://www.telegraph.co.uk/news/worldnews/asia/indonesia/9027145/Atheist-Indonesian-in-protective-custody-after-being-beaten-by-mob.html |title=Atheist Indonesian in protective custody after being beaten by mob |author=Ian McKinnon |date=20 January 2012 |work=The Telegraph |accessdate=25 June 2012}}</ref> Aan juga menyatakan [[surga]], [[neraka]], [[malaikat]], dan [[setan]] sebagai sebuah "[[mitos]]".<ref name=JP146/> Selain itu, Aan mengunggah artikel yang mendeskripsikan [[Muhammad]] sebagai tokoh yang "tertarik kepada menantu perempuannya" dan komik yang menggambarkan Muhammad sedang berhubungan seks dengan budak.<ref name=AFP146 />
 
Tindakannya tersebut di dunia maya dilihat oleh [[Majelis Ulama Indonesia]], yang melaporkannya ke polisi karena [[penistaan agama]].<ref name=T256 />{{efn|Indonesia, walaupun mendukung [[kebebasan beragama]], hanya mengakui enam agama: [[Islam]], [[Katolik]], [[Protestan]], [[Konfusius]], [[Buddhisme]], dan [[Hinduisme]]. Agama minoritas seringkali ditekan.<ref name="kompas"/>}} ang mengamuk menyerang Alexander saat sedang pergi bekerja, sehingga polisi harus mengamankannya.<ref name=AI /><ref>{{cite web |url=http://www.bbc.co.uk/news/world-asia-16644141 |title=Row over Indonesia atheist Facebook post |date=20 January 2012 |publisher=BBC News |accessdate=25 June 2012}}</ref> Dua hari kemudian, ia didakwa menyebarkan kebencian agama, melakukan penistaan agama, dan mengajak orang lain menjadi ateis.<ref name=AI /> Kepala polisi setempat juga menuduh Aan berbohong saat mendaftar menjadi pegawai negeri karena menyatakan diri sebagai seorang Muslim.<ref>{{cite news |url=http://www.chron.com/news/article/Indonesian-charged-with-blasphemy-for-atheist-post-2661891.php |title=Indonesian charged with blasphemy for atheist post |date=21 January 2012 |work=The Houston Chronicle |agency=Associated Press |accessdate=25 June 2012}}</ref>