Hwang Hui: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Cun Cun (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Cun Cun (bicara | kontrib)
Baris 21:
 
== Kehidupan ==
Hwang Hui awalnya adalah pejabat pemerintahan Goryeo. Ia kemudian menjadi pejabat di Joseon pada tahun 1394. Hwang Hui pernah diasingkan dari ibukota karena mendukung Pangeran Yangnyeong, putra tertua [[Taejong dari Joseon|RajaTaejong]] yang berkelakuan buruk. Setelah [[Raja Sejong]] naik tahta, Hwang Hui menduduki banyak jabatan. Ia diangkat jadi perdana menteri pada tahun 1431. Karirnya di pemerintahan berlangsung selama 18 tahun.
 
==Menjabat perdana menteri==
Hwang Hui menjabat sebagai [[Yeonguijeong]], pangkat tertinggi dari 3 perdana menteri kerajaan (lainnya adalah Uuijeong dan Jwaguijeong) selama 18 tahun dengan total 24 tahun karirnya dalam politik. Ia dikenal akan kebijakan “yang menjadi prioritas harus dikerjakan.” Tugas yang menjadi prioritasnya antara lain memajukan pertanian, menghapus peraturan yang memperlebar kesenjangan kelas sosial, dan menyediakan kesempatan bagi anak yang lahir dari [[gundik]] untuk mengikuti [[gwageo]].<ref>[http://jangsu.hwang.co.kr/jangsu/inmul-01.html], ''hwarang''. Akses:27-05-2012.</ref>
 
==Referensi==