Musala: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
'''Musala''' atau '''Musholla''' ({{lang-ar|1=<font size=3> '''مصلّى'''</font>}}) adalah tempat atau rumah kecil menyerupai [[masjid]] yang digunakan sebagai tempat mengaji dan [[salat]] bagi umat [[Islam]]. Musala juga sering disebut dengan [[surau]] atau [[langgar]].
 
Fungsinya menyerupai [[masjid]], namun ada beberapa hal yang membedakannya dengan masjid, yaitu: