Semburan Matahari: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Fahmi 1234 (bicara | kontrib)
←Membuat halaman berisi 'Semburan Matahari atau suar Matahari (bahasa Inggris: solar flare) adalah ledakan besar di atmosfer Matahari yang dapat melepaskan energi sebesar 6 × 1025 joule.[1] I...'
Tag: tanpa wikifikasi [ * ]
(Tidak ada perbedaan)

Revisi per 26 April 2012 06.40

Semburan Matahari atau suar Matahari (bahasa Inggris: solar flare) adalah ledakan besar di atmosfer Matahari yang dapat melepaskan energi sebesar 6 × 1025 joule.[1] Istilah ini juga digunakan untuk fenomena yang mirip di bintang lain.

Semburan Matahari memengaruhi semua lapisan atmosfer Matahari (fotosfer, korona dan kromosfer). Kebanyakan semburan terjadi di wilayah aktif disekitar bintik Matahari.

Sinar X dan radiasi ultraviolet yang dikeluarkan oleh semburan Matahari dapat memengaruhi ionosfer Bumi dan mengganggu komunikasi.Semburan Matahari pertama kali diamati oleh Richard Christopher Carrington tahun 1859.