Junai emas: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Stavenn (bicara | kontrib)
halaman baru
 
Stavenn (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 14:
| species = '''''C. nicobarica'''''
| binomial = ''Caloenas nicobarica''
| binomial_authority = ([[Carolus Linnaeus|Linnaeus]], 1758)
}}
'''Junai Mas''' atau dalam nama ilmiahnya ''Caloenas nicobarica'' adalah sejenis [[burung]] berukuran sedang, dengan panjang sekitar 34cm, dari salah satu genus burung merpati ''Caloenas''.
Baris 26:
Junai Mas adalah terestrial spesies. Burung ini banyak menghabiskan waktunya di permukaan tanah, mencari makanan. Pakan burung Junai Mas terdiri dari aneka biji-bijian, buah-buahan yang jatuh di tanah dan berbagai jenis hewan kecil.
 
Burung Junai Mas memiliki daerah sebaran yang luas, namun hilangnya habitat hutan, penangkapan liar untuk perdagangan serta pengenalan hewan-hewan asing di habitatnya seperti anjing, kucing dan tikus mengancam keberadaan spesies ini. Junai Mas dievaluasikan sebagai Hampirhampir Terancamterancam di dalam [[IUCN Red List]] dan didaftarkan dalam [[CITES]] Appendix I.
 
== Pranala luar ==