Bakrie Connectivity: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Luthfi94 (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Luthfi94 (bicara | kontrib)
Baris 33:
== Tujuan Bakrie Connectivity ==
Melihat perkembangan budaya digital dan internet yang sudah masuk ke pori-pori kehidupan sosial masyarakat dan juga sudah menjadi kebutuhan pokok masyarakat membuat peluang bisnis layanan data internet begitu menjadi peluang besar bagi Bakrie Connectivity. Dengan penggarapan yang serius berorientasi penuh pada layanan terbaik bagi pelanggan untuk memajukan masyarakat Indonesia kearah yang lebih baik.
 
== Produk-Produk Bakrie Connectivity ==
Berikut ini adalah beberapa produk-produk yang dikeluarkan oleh Bakrie Connectivity :
* AHA Prabayar
* AHA Pascabayar
* Kartu Perdana EsiaAHA
* AHA EC167 (produk Huawei)
* AHA VME 110 (produk Olive)
* AHA Vibe (modem MP3)
* AHA Link
* AHA Touch (HP Android)
* AHA My TV (TV Live Streaming Berbayar)
 
== Lihat pula ==