Helena: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
kaisar Konstantinus bukan yang menjadikan Kristen agama resmi.. beliau hanya menoleransi, dan dia baru jadi Kristen di tempat tidur sebelum meninggal
sembunyikan kesalahpahaman umum yang bertentangan dengan tulisan Eusebius dari Kaisaria dan sejarawan lain
Baris 27:
}}
'''Santa Helena''' adalah ibu dari Kaisar [[Konstantinus Agung]].<ref name="Snyder"></ref><ref name="Heuken"></ref> Helena pada awalnya hanyalah anak dari seorang penjaga penginapan.<ref name="Snyder"></ref> Ketika masih muda, ia bertemu dengan seorang [[jenderal]] Romawi dan mereka menikah.<ref name="Snyder"></ref> Anak dari perkawinan mereka bernama Konstantinus.<ref name="Snyder"></ref><ref name="Heuken"></ref> Beberapa tahun kemudian, jenderal Romawi tersebut ditunjuk sebagai kaisar sehingga menceraikan Helena dengan alasan politis, yakni supaya bisa mengawini puteri kaisar terdahulu.<ref name="Snyder"></ref> Helena menjadi orang biasa lagi.<ref name="Snyder"></ref> Tiga belas tahun kemudian, Konstantinus, anak Helena, menjadi kaisar menggantikan ayahnya.<ref name="Snyder"></ref> Ia mengharuskan setiap orang Romawi menghormati Helena, sehingga wajah Helena dicetak pada mata uang.<ref name="Snyder"></ref>
<!--
 
Ketika Konstantinus mengakui agama Kristen di seluruh kekaisaran Romawi, Helena mulai mempelajari ajaran-ajaran agama Kristen dan memutuskan untuk memeluk agama Kristen.<ref name="Snyder"></ref> Setelah itu, ia bekerja demi [[gereja]] dan menjelajahi [[Palestina]] untuk membangun banyak gereja.<ref name="Heuken">A. Heuken. 1985. ''Ensiklopedi Orang Kudus''. Jakarta: Yayasan Cipta Loka Caraka. Hal. 143-145.</ref>--> Helena merupakan orang yang menemukan relik [[Salib Sesungguhnya]] di Palestina. Ia terkenal karena keramahannya kepada para tawanan, tentara, dan kaum miskin.<ref name="Snyder">{{id}}Bernadette McCarver Snyder. 2001. ''115 Kisah Santo-Santa yang Mengasyikkan''. Yogyakarta: Kanisius. Hal. 70-71.</ref>
 
== Referensi ==