Universitas California, Berkeley: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Xqbot (bicara | kontrib)
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (-di masa +pada masa)
Baris 17:
'''Universitas California, Berkeley''' (juga dikenal sebagai '''Cal''', '''UC Berkeley''', '''The University of California''', atau '''Berkeley''') adalah sebuah [[universitas]] publik yang terletak di timur [[Teluk San Francisco]] di [[Berkeley]], [[California]], [[Amerika Serikat]], mengarah ke [[Golden Gate]]. Kampus tertua dan "flagship" dari [[Sistem Universitas California]], Berkeley merupakan pemimpin [[universitas]] riset. Program "induk"-nya dan profesor-profesornya terus-menerus berada di urutan atas di dunia.
 
Didirikan pada 1868, [[Berkeley]] menikmati zaman emas ilmu fisika, kimia, dan biologi pada awal 1900-an, memimpin pengembangan [[cyclotron]] pertama oleh Ernest O. Lawrence, isolasi virus polio manusia, dan penemuan banyak [[unsur kimia]], termasuk [[plutonium]], [[berkelium]], dan [[californium]]. [[Penghargaan Nobel]] telah diberikan kepada 19 profesornya yang masih aktif sekarang dan dipada masa lalu kepada 53 orang yang berhubungan dengan universitas ini.
 
Pada [[1960-an]] kampus ini terkenal ke seluruh dunia dengan lahirnya [[Gerakan Kebebasan Berbicara]] dari protes para murid menentang keterlibatan [[Amerika Serikat]] dalam [[Perang Vietnam]], secara nyata menjadi bagian Amerika pada 1960-an. Perkembangan berikut termasuk beberapa teknologi kunci berhubungan dengan perkembangan [[internet]], [[BSD]] [[Unix]], dan [[Gerakan sumber terbuka|Gerakan Sumber Perangkat lunak Terbuka]].