Durwasa: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Stephensuleeman (bicara | kontrib)
k ←Suntingan Relly Komaruzaman (bicara) dikembalikan ke versi terakhir oleh M. Adiputra
Relly Komaruzaman (bicara | kontrib)
←Membatalkan revisi 5056405 oleh Stephensuleeman (Bicara)
Baris 1:
Dalam [[Agama Hindu]], '''Durwasa''' ([[Sansekertabahasa Sanskerta|Sanskerta]]: '''दुर्वास '''; ''Durvasa'') adalah seorang pertapa pada zaman dulu kala, yang dikenal dengan sifatnya yang mudah marah. Kutukan yang ia berikan saat marah (dikenal dengan ''Shapa'') telah menghancurkan banyak kehidupan. Maka dari itu, kemana pun ia pergi, ia sangat dihormati oleh manusia maupun dewa. Contohnya, dalam ''Abigyāna Shakuntala'', yang ditulis oleh [[Kalidasa]] mengatakan bahwa ia mengutuk [[Sakuntala]] bahwa kelak cintanya akan melupakannya. Hal itu menjadi kenyataan.
 
 
{{tokoh mahabharata}}