Gerakan Hak-Hak Sipil Afrika-Amerika (1955-1968): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Midori (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Midori (bicara | kontrib)
Baris 191:
 
===Kampanye Birmingham, 1963-1964===
{{Main|BirminghamKampanye CampaignBirmingham}}
[[Berkas:Wallace at University of Alabama edit2.jpg|thumb|right|275px|Gubernur Alabama George Wallace menentang desegregasi di [[Universitas Alabama]] dan dilawan oleh Wakil Jaksa Agung AS Nicholas Katzenbachat pada tahun 1963.]]
SCLC mendapat pelajaran berharga dari kegagalan Gerakan Albany. Oleh karena itu, ketika SCLC memulai Kampanye Birmingham pada tahun 1963, Direktur Eksekutif [[Wyatt Tee Walker]] merencanakan sendiri strategi dan taktik kampanye secara cermat. Kampanye dipusatkan pada satu tujuan, desegregasi toko-toko milik pedagang di pusat kota Birmingham, dan tidak mengharapkan desegregasi total seperti di Albany. Upaya-upaya desegregasi di Albany terbantu oleh respon brutal dari pejabat lokal, khususnya [[Bull Connor|Eugene "Bull" Connor]] yang menjabat [[Komisaris Keamanan Publik]]. Sebagai Komisaris Keamanan Publik, Connor telah lama berkuasa secara politik, namun tidak terpilih ketika mencalonkan dirinya menjadi wali kota. Ia kalah dari kandidat yang juga seorang segregasionis, tapi tidak begitu fanatik. Sebagai bentuk penolakan terhadap kekuasaan wali kota yang baru, Connor berniat untuk terus menduduki jabatannya.