Achmad Soebardjo: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Naval Scene (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Naval Scene (bicara | kontrib)
Baris 45:
 
== Riwayat perjuangan ==
Semasa masih menjadi [[mahasiswa]], Soebardjo aktif dalam memperjuangkan [[kemerdekaan Indonesia]] melalui beberapa organisasi seperti [[Jong Java]] dan Persatuan Mahasiswa Indonesia di Belanda. Pada bulan Februari [[1927]], ia pun menjadi wakil Indonesia bersama dengan [[Mohammad Hatta]] dan para ahli gerakan-gerakan Indonesia pada persidangan antarbangsa "Liga Menentang Imperialisme dan Penindasan Penjajah" yang pertama di [[Brussels]] dan kemudiannya di [[Jerman]]. Pada persidangan pertama itu juga ada [[Jawaharlal Nehru]] dan pemimpin-pemimpin [[Nasionalisme|nasionalis]] yang terkenal dari [[Asia]] dan [[Afrika]]<ref>[http://www.indonesia-ottawa.org/page.php?s=1000history Gerakan Nasionalis]</ref>. Sewaktu kembalinya ke Indonesia, ia aktif menjadi anggota [[Badan Penyelidik Usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia]] (BPUPKI), dan kemudian [[Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia]] (PPKI).
 
==Peristiwa Rengasdengklok==