Kepunahan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Wikinesia (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 10:
 
== Definisi ==
[[Berkas:Panthera_tigris_sumatran_subspecies.jpg|200px|thumb|right|Harimau Sumatra (''Panthera tigris sumatrae''), hewan yang terancam kepunahan.]]
Suatu spesies dinamakan punah bila anggota terkahir dari spesies ini mati. Kepunahan terjadi bila tidak ada lagi makhluk hidup dari spesies tersebut yang dapat berkembang biak dan membentuk generasi. Suatu spesies juga disebut [[fungsional punah]] bila beberapa anggotanya masih hidup tetapi tidak mampu berkembang biak, misalnya karena sudah tua, atau hanya ada satu jenis kelamin.
 
Di dalam ilmu [[ekologi]], istilah kepunahan dipakai untuk kepunahan disuatu studi area. Namun demikian, sepsies ini masih bisa ditemukan di tempat lain. Fenomena ini disebut juga [[ekstirpasi]]. Contohnya adalah penempatan [[serigala]] dari tempat lain di Taman Nasional [[Yellowstone]], di [[Idaho]], [[Amerika Serikat]], dimana sebelumnya serigala sudah punah ditempat itu.
 
Salah satu aspek penting di tema kepunahan binatang ialah usaha manusia untuk mengembangkan spesies yang terancam punah ("endangered species") dengan membuat katagorikategori [[Conservasi Status]]. KatagoriKategori ini memberikan indikasi dari risiko kepunahan suatu spesies. Salah satu katagorikategori membagi jenis ancaman kepunahan sebagai berikut (1) kritikal terancam, (2) terancam , dan (3) rawan.
 
Beberapa Hewan yang sudah Punah di zaman Holodo