Pasar Terapung Muara Kuin: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
J Subhi (bicara | kontrib)
k sub judul
Ciko (bicara | kontrib)
k ~ rapikan
Baris 1:
{{rapikan}}
'''Pasar Terapung Muara Kuin''' adalah [[Pasar]] Tradisional yang berada di atas [[sungai Barito]] di muara sungai Kuin, [[Banjarmasin]], [[Kalimantan Selatan]]. Para pedagang dan pembeli menggunakan jukung, sebutan [[perahu]] dalam bahasa Banjar. Pasar ini mulai setelah [[shalat]] Subuh sampai selepas pukul 07:00 pagi. [[Matahari]] terbit memantulkan cahaya di antara transaksi sayur-mayur dan hasil kebun dari [[kampung|kampung-kampung]] sepanjang aliran sungai Barito dan anak-anak [[sungai|sungainya]].