Yen: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Thijs!bot (bicara | kontrib)
Soofamily (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 10:
* '''rin''' (厘): 1/1000 dari 1 Yen (1 sen = 10 rin, ¥1 = 1000 rin)
Berdasarkan undang-undang pengaturan mata uang 1953, pemakaian satuan sen dan rin tidak dilarang menurut hukum, tapi secara praktik tidak dipakai lagi. Di zaman sekarang, satuan sen dan rin hanya disebut-sebut dalam [[bursa saham]] dan kurs [[valuta asing]].
 
Sebagai perbandingan, berikut adalah nilai tukar kedua mata uang yen terhadap [[dolar AS]] (<code>USD</code>) pada 22 Oktober 2011 menurut XE.com:
* 1 USD = 76,10 JPY
 
{{jepang-stub}}