Gembong, Gembong, Pati: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 8:
|kecamatan =Gembong
|kode pos =59162
|nama pemimpin =-Kunadi, BA (Kepala Desa)
|luas =-
|penduduk =-
Baris 17:
Desa Gembong merupakan salah satu desa di Kecamatan Gembong yang berada di lereng sisi sebelah timur gunung muria. Dengan hasil pertanian sebagai komoditas utama antara lain buah yang berasal dari pohon keras, Durian, Rambutan dan Mangga.
 
Di desa Gembong terdapat tempat rekreasi keluarga waduk Seloromo (ada bangunan dam yang dibangun pada masa penjajahan Belanda dan sampai saat ini masih kokoh berdiri). dan banyak misteri yang belum terungkap dibalik kegagahan bangunan tersebut.
 
Di desa Gembong juga terdapat sentra industri rumah tangga yaitu tape singkong,yang paling terkenal dengan tape manis dan legit berada di dukuh bergad (sebelah barat masjid dukuh bergad), dukuh Godang dikenal sebagai sentra peternak lebah madu, jangan lupa untuk mampir di warung tombro di dukuh bunton yang sudah turun menurun selama 3 (tiga) generasi, ada ayam dan bebek bakarseloromo dengan bumbuikan khas di depot makan bu sri yang barada di sebelah utara pasar gembong, mujaer bakar berada tepat di sebelah Dam waduk seloromo (pak pinggir), sore hari sekitar pukul 16.00 WIB di depan pasar Gembong terdapat warung serba ada (warung themboq dan warung wawan sitheng).tombronya
 
Di bidang keagamaan, terdapat [[Pondok Pesantren]] dan madrasah (mulai dari [[TK]], [[MTs]], [[MA]], dan [[SMK]]) di bawah yayasan al-Ma'arif pimpinan KH. Imam Shofwan(ketua MUI Kabupaten Pati)
 
 
{{Gembong, Pati}}