Universitas Widyagama: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Iwanuwg (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Iwanuwg (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 10:
'''Universitas Widya Gama''', adalah [[perguruan tinggi]] swasta di [[Kota Malang|Malang]], [[Indonesia]],
 
Universitas Widyagama Malang didirikan oleh yayasan yang bernama Yayasan Pembina Pendidikan Indonesia ([http://widyagama.ac.id/r09/index.php?option=com_content&task=view&id=12&Itemid=28 YPPI]) pada tahun 1971. Semula Universitas ini didirikan sebagai Akademi Bank Widyagama Malang pada tanggal 24 Pebruari 1971. Pada tanggal yang sama tahun 1974, berdiri pula Akademi Manajemen Widyagama Malang. Pada tanggal 24 Pebruari 1980, kembali didirikan Akademi Akuntansi Widyagama Malang.
 
Agar dapat menjadi sarjana lengkap, karena gelar sarjana muda akan dihapus, maka YPPI menggabung tiga akademi tersebut menjadi Institut Ekonomi dan Manajemen (IEM) Widyagama pada tanggal 19 September 1981. Pada tahun 1984, nama IEM berubah kembali menjadi Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) Widyagama, yang memiliki jurusan Manajemen Keuangan dan Manajemen Perusahaan.