Tamborin: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
26Isabella (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
26Isabella (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 18:
}}</ref> Tamborin menghasilkan suara gemerincing yang dapat dipadukan dengan suara tabuhan dari bagian membrannya.<ref name="dso"/>
 
Tamborin terbuat dari bingkai kayu bundar yang dilengkapi dengan membran pelapis dari [[kulit]] [[sapi]] atau [[plastik]].<ref name="dso"/> Tamborin memiliki beberapa simbal atau kerincingan logam kecil di sekelilingnyasekeliling bingkainya yang akan mengeluarkan bunyi bergerincingbergemerincing bila alat musik ini digoyangkan.<ref name="dso"/> Tamborin biasanya dimainkan dengan cara dipegang secara vertikal dan digoyang dengan salah satu tangan disertai tabuhan pada membran kulit dengan menggunakan tangan yang lainnya.<ref name="eduardo">{{en}}
{{Citation
| first = C