Kongregasi untuk Evangelisasi Bangsa-Bangsa: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Wildcat (bicara | kontrib)
←Membuat halaman berisi '[[Image:VasiPropagandaFide.jpg|thumb|right|280px|The headquarters of the ''Propaganda fide'' in Rome, North facade on Piazza di Spagna by architect [[Gian Lorenzo Bernini...'
 
Wildcat (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 4:
Kongregasi ini didirikan oleh [[Paus Gregorius XV]] di tahun 1622 sebagai Kongregasi ''Propaganda Fide'', sebuah organisasi yang mengatur karya-karya misionaris atas nama berbagai institusi keagamaan dan di tahun 1627, [[Paus Urbanus VIII]] membentuk sebuah sekolah pelatihan bagi misionaris. Kongregasi ini diganti namanya oleh [[Paus Yohanes Paulus II]] di tahun 1982 dan misi-misinya terus berlanjut tanpa pernah terputus.
 
Kantor pusat kongregasi ini mulanya berada di Palazzo Ferratini, yang disumbangkan oleh Juan Bautista Vives, berada di sebelah selatan [[Piazza di Spagna]]. Dua tokoh seni [[Barok]] terkenal dari kota [[Roma]] terlibat dalam pengembangan kompleks arsitektur bangunan ini; pematung dan arsitek [[GianlorenzoGian Lorenzo Bernini]] dan arsitek [[Francesco Borromini]].
 
Prefek-nya saat ini adalah Uskup Agung Fernando Filoni, sekretarisnya Uskup Agung Savio Hon Tai-Fai dari [[Hong Kong]]. Pejabat Arsip Kongregasi ini adalah Uskup Luis Manuel Cuña Ramos.