Legiun Mangkunegaran: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Ranggajaya (bicara | kontrib)
Ranggajaya (bicara | kontrib)
Baris 120:
== Pembubaran Legiun ==
 
Legiun Mangkunegara dibubarkan oleh pemerintahan Letnan Gubernur Jenderal Thomas Stamford Raffles ketika perancis menderita kekalahan dari peperangan dengan Inggris tetapi karena desakan kebutuhan, Legiun Mangkunegara segera dimobilisasi kembali.Kemudian pada tahun 1942 adalah tahun pembubaran Legiun Mangkunegaran yang dilakukan oleh pemerintahan pendudukan Jepang.Pemerintahan pendudukan Jepang melarang masyarakat untuk berorganisasi secara politik dalam bentuk apa saja.Jepang berusaha melucuti kekuatan militer Mangkunegaran sehingga pasukan militer yang terlatih dengan kurikulum Eropa ini beralih fungsi sebagai abdi dalem penjaga istana Mangkunegaran belaka.Nama Legiun Mangkunegaran kemudian dirubah menjadi ""Worontono"" (Wawancara dengan K.R.T.Soenarso Pontjosoetjitro pada tanggal 25 September 2006)
 
Pada masa kemerdekaan Republik Indonesia, Worontono itu kemudian berubah menjadi Laskar Puro dengan nama Rumeksopuro dengan tugas khusus menjaga segala keamanan di wilayah Puro Mangkunegaran.
 
== Mangkunegaran Tanpa Legiun ==