Olahraga dalam tahun 2006: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k →‎Umum: +link ke AG06
Baris 48:
*[[4 September]] - Pertandingan [[Copa Dji Sam Soe]] antara [[Arema Malang]] melawan [[Persebaya Surabaya|Persebaya]] berubah rusuh menjelang akhir pertandingan saat para ''[[bonek]]'' mulai masuk menyerbu lapangan. Kerusuhan sepak bola ini adalah yang terparah di [[Jawa Timur]] dalam dua tahun terakhir.
*[[16 September]] - Arema Malang mengalahkan [[Persipura Jayapura]] 2-0 di final [[Copa Dji Sam Soe]] yang dilangsungkan di [[Stadion Delta Sidoarjo]].
*[[19 September]] - [[BBC]] menyiarkan program berjudul ''Undercover: Football's Dirty Secrets'' yang mengklaim telah mengungkap [[korupsi]] dalam dunia sepak bola [[Inggris]]. Dua tokoh yang terlibat termasuk [[Sam Allardyce]], manajer [[Bolton Wanderers]] dan [[Harry Redknapp]], manajer [[Portsmouth F.C.]].
*[[8 November]] - [[Jeonbuk Hyundai Motors]] (Korea Selatan) menjadi juara [[Liga Champions Asia]] setelah mengalahkan [[Al-Karama]] (Suriah) di final dengan agregat 3-2 (2-0; 1-2).
 
==Lainnya==