Seksualitas remaja: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Aldo samulo (bicara | kontrib)
Aldo samulo (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
'''Seksualitas remaja''' merujuk kepada perasaan seksual, perilaku dan perkembangan pada [[remaja]] dan merupakan tahap seksualitas manusia. Seksualitas sering merupakan aspek penting dari kehidupan remaja.<ref name="sex lives2">{{cite book | title=The Sex Lives of Teenagers| last=Ponton| first=Lynn| year=2000| isbn=0-452-28260-8|publisher=Dutton| location=New York| page=2}}</ref> Perilaku seksual remaja adalah, pada banyak kasus, dipengaruhi oleh [[norma]]-norma budaya dan [[adat istiadat]], [[orientasi seksual]] mereka, dan isu-isu [[kontrol sosial]], seperti hukum [[umur dewasa]].
 
Pada manusia, hasrat seksual dewasa biasanya mulai muncul dengan masa [[pubertas]].
 
== Referensi ==