Denis Diderot: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
PT14danang (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
PT14danang (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 2:
[[Berkas:Louis-Michel_van_Loo_001.jpg|thumb|right|Denis Diderot]]
 
'''Denis Diderot''' ([[5 Oktober]] [[1713]] - [[31 Juli]] [[1784]]) berasal dari [[Perancis]]. Ia merupakan seorang penulis dan [[filsuf]] pada abad 18 dan dianggap sebagai salah satu pemimpin pencerahan di Perancis.<ref name="Avey">{{en}} Albert E. Avey., ''Handbook in The History of Philosophy'', New York: Barnes & Noble, Inc. 1954</ref> Sumbangan terbesarnya adalah dalam bidang [[Ensiklopedi]], hingga dia diberikan juluki sebagai Bapak Ensiklopedi di Perancis.<ref name="Stark">{{en}}Sam Stark., ''Diderot: french philosopher and father of the encyclopedia'', New York: Rosen Publishing Group Inc. 2006</ref> Hal ini dilakukannya bersama beberapa penulis-penulis di sekitarnya untuk menyumbangkan pemikiran-pemikiran di bidang [[sosial]], [[politik]], [[ekonomi]], [[filsafat]], [[industri]] dalam bahasa yang sederhana dan jelas agar dapat dibaca oleh [[masyarakat]] luas dalam [[pluralisme|kemajemukan]] berpikir.<ref name="Stark"/>
 
==Riwayat Hidup==
Ia lahir di [[Langres]], [[Champagne]], [[Perancis]] pada tahun [[1713]].<ref name="Avey"/> Dia berangkat dari kota kelahirannya ke Paris waktu ia masih muda, masih tergolong anak-anak yang udik dari kalangan perajin.<ref name="Gay"/> Kehidupannya sangat jauh dari mapan, menjadi penerjemah dari bahasa Inggris.<ref name="Gay"/> Pada tahun 1747 dia bertemu banyak pemikir dan menjadi editor Ensiklopedi.<ref name="Gay"/> Sejak saat itulah dia telah menunjukkan reputasinya dalam keberaniannya secara orisinil.<ref name="Gay"/> Ia nanti bakal menjadi tokoh penting pada gerakan "Pencerahan" dan anggota utama badan redaksi ''[[Encyclopédie]]'' yang sangat termashyur.<ref name="Avey"/> Denis Diderot terutama dikenal akan karyanya yang terakhir ini yang merupakan prototipe ensiklopedia modern.<ref name="Avey"/>
 
Diderot dikenal sebagai penulis cerpen yang berdaya cipta tinggi, dialog dan novelis, pioner dalam kritik seni, dekat dengan para siswanya dalam pemikiran, peneliti yang canggih, seorang yang rajin, editor yang tekun, dan handal dalam biologi serta metafisika.<ref name="Gay"/>
 
Ia meninggal di [[Paris]] dan dimakamkan di [[Gereja]] Saint-Roch.
 
==Pemikiran==
Pertama kali dia adalah pembela [[teisme]], namun kemudian dia berubah aliran kepada [[panteisme]].<ref name="Avey"/> Hal ini disebabkan karena pengalamannya dalam menganalisa [[atom]]-atom dan bahkan benda-benda non organik yang sangat sarat dengan perasaaan.<ref name="Avey"/> Selain itu, juga mengembangkan [[organisme]].<ref name="Avey"/> Bagi dia, teleologi harus memberikan jalan untuk mendeskprisikan [[scientisme|sains]].<ref name="Avey"/>
 
==PengaruhEnsiklopedia==
Diderot dianggap sabagai perangkum pemikiran orang-orang pada abad pencerahan dan sebelumnya.<ref name="Gay">{{en}}Peter Gay., ''The Enlightenment'' - a Comprehensive Anthology'', New York: Simon & Schuster, Inc, 1973A</ref>