Korps Speciale Troepen: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k perbaikan kecil pt2
perbaikan kecil
Baris 1:
'''''Korps Speciale Troepen''''' (KST) adalah kesatuan [[pasukan khusus]] [[Belanda]] yang terlibat di balik layar dalam masa-masa [[Revolusi Nasional Indonesia]]. Dua kompi KST bertempur bersama dengan pasukan separatis RMS ([[Republik Maluku Selatan]] atau [[Maluku Selatan]] Republik) yang pro-Belanda saat masa-masa awal terbentuknya [[Indonesia]]. Sebelum terbentuk, KST adalah gabungan dari kesatuan '''''[[Depot Speciale Troepen]]''''' (DST) dan '''''[[Regiment Speciale Troepen]]''''' (RST). Salah satu tokoh DST yang terkenal karena kebrutalannya adalah Kapten [[Raymond Westerling]], komandan DST yang merupakan otak peristiwa [[Pembantaian Westerling]] dan [[Kudeta APRA]] yang menewaskan ribuan penduduk Indonesia kala itu.
 
Tentara Nasional Indonesia kagum dengan kemampuan dan keterampilan pasukan KST, terutama [[penembak runduk]] mereka. Hal ini kemudian mengilhami para jenderal Indonesia yang terlibat untuk meniru KST dan membentuk sebuah kesatuan [[pasukan khusus]] untuk Indonesia, yang kemudian hari dikenal sebagai [[Kopassus]].{{Citation needed|date=March 2007}}