Partai Radikal Serbia: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
[[Berkas:SRS.gif|right|Lambang Partai Radikal Serbia]]
 
'''Partai Radikal Serbia''' ([[Bahasabahasa Serbia]]: Српска радикална странка atau ''Srpska radikalna stranka'') adalah [[partai politik]] [[ekstrim kanan]] [[nasionalis]] [[Serbia]]. Partai ini dibentuk pada tahun [[1991]] ketika [[Partai Radikal Rakyat]] (tidak sama dengan Partai Radikal Rakyat [[Nikola Pašić]]) dan [[Gerakan Chetnik Serbia]] bergabung menjadi satu. Gerakan Chetnik Serbia dibentuk setelah perpecahan pada Gerakan Pembaruan Serbia pada tahun [[1990]]. Partai ini mendukung konsep ''[[Serbia Raya]]'' dan mengklaim sebagai pewaris [[Chetnik]]. Sejak tahun [[1994]], [[Vojislav Šešelj]], pemimpin partai ini, ditahan untuk menunggu [[pengadilan]] di [[Pengadilan Internasional untuk Bekas Yugoslavia]] di [[Den Haag]].
 
Selama periode [[1998]]-[[2000]] partai ini pernah membentuk pemerintahan bersama [[Partai Sosialis Serbia]] dan juga pernah bertindak sebagai pihak [[oposisi]]. Pada pemilihan umum tahun [[2003]], partai ini memperoleh [[mayoritas relatif]] 27,6% suara dan 82 dari 250 kursi di [[parlemen]]. Hasil sementara pemilihan parlemen Serbia [[2007]] menunjukkan partai ini kembali memperoleh mayoritas relatif dengan 81 kursi parlemen.