Bayam jepang: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Chriswaterguy (bicara | kontrib)
k memindahkan Bayam (Spinacia) ke Horenso: Nama yang di pakai di Bahasa Indonesia (paling tidak di supermarket) - dari bhs Jepang
Chriswaterguy (bicara | kontrib)
pakai nama "horenso"
Baris 1:
{{Taxobox
| color = hijau mudah
| name = SpinachHorenso
| image = Spinacia oleracea Spinazie bloeiend.jpg
| image_width = 240px
Baris 15:
| binomial_authority = [[Carolus Linnaeus|L.]]
}}
Bayam'''Horenso''' jenisatau Spinacia'''horinso''' (dari [[Bahasa Jepang]] "ホウレンソウ") adalah sayuran yang dimakan [[daun]]nya, dari genus ''Spinacia''. Di [[Indonesia]] dapat dijumpai di [[supermarket]] dan lebihkadang dikenal sebagai ''spinach'' (dari [[bahasa Inggris]]), berbeda dengan [[bayam biasa]] (''Amaranthus'') yang banyak dikenal di Indonesia sebagai "spinach". SpinaciaHorenso biasanya tidak cocok untuk daerah beriklim tropis seperti Indonesia karena cepat berbunga sehingga tidak menumbuhkan banyak daun.
 
== Pemakaian ==
Spinacia sering dipakai dalam masakan [[Eropa]] dan wilayah [[Laut Tengah]]. Daunnya yang muda dapat dimakan mentah dan dijadikan [[salad]]. Dalam [[masakan India]], sayur jenis ''Spinacia'' ini sering dimasak dalam ''palak paneer'' dengan "[[paneer]]" (semacam [[keju]]), atau ''aloo palak'' dengan [[kentang]].
 
Sama seperti [[bayam]] biasa, spinacia yang dipanasi berulang-ulang bisa berbahaya untuk anak di bawah 6 bulan. Untuk orang yang lebih dewasa, biasanya tidak ada masalah. Pemanasan berulang-ulang meng[[oksidasi]] kandungan [[besi]] di dalam daun sehingga ketersediaannya menurun dan dapat meracuni tubuh.
 
== Perbedaan dengan bayam biasa ==
Walaupun sering disebut "[[bayam]]," sebetulnya Spinacia berbeda dengan bayam yang dikenal. Rasanya pun berbeda.