Katalog bintang: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
TjBot (bicara | kontrib)
k bot kosmetik perubahan
Kia 80 (bicara | kontrib)
k WikiCleaner 0.99 - ProyekWiki disambiguasi - Mari bergabung! - Arab
Baris 1:
[[Berkas:Perseus Hevelius 2.jpg|thumb|300px|Ilustrasi [[Perseus (rasi bintang)|rasi bintang Perseus]] (dari [[mitologi Yunani]] [[Perseus]]) dari katalog bintang yang diterbitkan oleh astronom Jerman, [[Johannes Hevelius]] tahun 1690.]]
Sebuah '''katalog bintang''' adalah [[katalog astronomi]] yang berisi daftar [[bintang]]. Dalam [[astronomi]], banyak bintang yang disebutkan menurut nomor katalog. Terdapat banyak katalog bintang berbeda yang dibuat untuk berbagai keperluan sepanjang masa. Katalog bintang dikumpulkan oleh banyak masyarakat kuno yang beragam, termasuk [[Babilonia]], [[Yunani Kuno|Yunani]], [[Sejarah Cina|Cina]], [[Sejarah Iran|Persia]], dan [[Dunia Arab|Arab]]. Katalog paling modern tersedia dalam format elektronik dan dapat diunduh secara bebas di [[NASA]] Astronomical Data Center.
 
== Lihat pula ==