Olimpiade Musim Panas 1988: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Cun Cun (bicara | kontrib)
tambahkan
Cun Cun (bicara | kontrib)
k infobox perbaiki
Baris 8:
buka = [[17 September]] [[1988]] |
tutup = [[2 Oktober]] [[1988]] |
resmi = [[Roh TaewooTae-woo]] |
janji atlet = [[Hur Jae]] |
wasit = [[Lee HakraeHak-rae]] |
obor = [[Sohn Kee-chung]], [[Chung SunmanSun-man]],{{br}} [[Kim WontakWon-tak]] dan [[Sohn Mi-Chung]] |
stadion=[[Stadion Olimpiade Seoul]]
}}
'''[[Olimpiade musim panas]] ke-24''' diadakan pada tahun [[1988]] di [[Seoul]], [[Korea Selatan]]. Seoul terpilih pada pemilihan tahun [[1981]], mengalahkan kota [[Nagoya]] di [[Jepang]]. Olimpiade ke-24 diadakan di [[Seoul]] dan beberapa kota besar di [[Korea Selatan]] dari tanggal 17 September sampai 2 Oktober 1988. Rakyat Korea Selatan berpartisipasi untuk menyukseskan acara tersebut. Olimpiade ini menjadi pusat perhatian seluruh dunia dikarenakan 2 perayaan olimpiade sebelumnya diboikot. [[Olimpiade ke-22]] di [[Moskow]] diboikot oleh banyak negara termasuk Korea Selatan dan [[Amerika Serikat]], sebagai protes atas [[Perang Soviet-Afghanistan|invasi Uni Soviet terhadap Afghanistan]]. Negara-negara blok Soviet membalas dengan tidak ikut berpartisipasi dalam [[Olimpiade ke-23]] yang diselenggarakan di Los Angeles, Amerika Serikat. Olimpiade Seoul menjadi perayaan olahraga terbesar di dunia pada saat itu dalam jumlah atlet yang berpartisipasi dari kedua blok serta memainkan peran penting dalam mendekatkan negara-negara di kedua belah pihak.